Mengenal Proses dari Punching
📆 2021-02-22
Punching adalah sebuah teknik yang biasanya digunakan untuk melubangi material-material rata seperti kertas, plastic film, ataupun lembaran logam. Punching sendiri biasa digunakan dalam industri otomotif, pesawat terbang, elektronik, dan lain-lain.
Parameter Proses Punching
Sama seperti proses pemotongan lembaran lainnya, proses punching memiliki parameter yang perlu diperhatikan. Parameter tersebut antara lain:
-
Gaya Pemotongan
-
Kelonggaran dimensi linear antara punch and die (seperti diameter).
-
Kelonggaran sudut die.
-
Sudut potong pada punch or die
Kelebihan atau keunggulan dari proses punching adalah :
-
Proses cepat.
-
Limbah dapat digunakan kembali atau didaur ulang (tergantung jenis materialnya).
-
Murah dan efektif untuk volume produksi yang sedang hingga besar.
-
Dapat menghasilkan bentuk lubang yang sama secara bersamaan.
Demikian juga kami catat beberapa kelemahan proses punching yaitu :
-
Harga perlengkapan mesin mahal.
-
Perlu proses finishing untuk menghilangkan bagian tepi yang runcing.
Sebagai salah satu perusahaan jasa terbaik di Indonesia, PT. Duta Laserindo Metal sedang dalam proses pelubangan menggunakan mesin TruPunch 2000. TruPunch 2000 adalah mesin dasar yang Kuat. TruPunch 2000 yang ringkas membuka jalan bagi dunia tinju otomatis TRUMPF. Karena sangat produktif dan fleksibel, mesin ini memproduksi berbagai macam suku cadang - dan dengan harga yang sangat menarik.
Another Magazines
Mengenal Material untuk Welding, Bending dan Cutting
Sebagai salah satu perusahaan jasa welding, bending dan cutting di Indonesia, DLM menjadi perusahaan dengan Spesialisasi Laser Cutting terbaik di Indonesia....
See more →Mengenal Mesin Compact yang Efisien Trumatic 1000
Serat TruMatic 1000 adalah mesin laser yang menusuk/melubangi lubang, mengarahkan flensa, dan membentuk benang. Serat TruMatic 1000 adalah mesin laser pukulan paling ringkas / compact di dunia....
See more →